WBP Lapas Kelas IIA Purwokerto Ikuti Sosialisasi Pelaksanaan Pemilu

    WBP Lapas Kelas IIA Purwokerto Ikuti Sosialisasi Pelaksanaan Pemilu
    WBP Lapas Kelas IIA Purwokerto Ikuti Sosialisasi Pelaksanaan Pemilu

    PURWOKERTO - Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Kelas IIA Purwokerto mengikuti kegiatan Sosialisasi pelaksanaan pemilu oleh KPUD Kabupaten Banyumas bertempat di Pendopo Lapas Kelas IIA Purwokerto, pada Selasa (09/01/2023).

    Kegiatan ini diikuti 100 orang perwakilan WBP dengan didampingi Kepala Sub Seksi Registrasi, Brian, beserta Petugas Lapas Kelas IIA Purwokerto.

    Brian mengatakan seluruh peserta kegiatan memperhatikan dengan seksama penjelasan pelaksanaan pemilu oleh personil KPUD Kabupaten Banyumas.

    "Seluruh peserta yang mengikuti kegiatan memperhatikan dengan seksama penjelasan pelaksanaan pemilu oleh personil KPUD Kabupaten Banyumas, kemudian beberapa WBP melakukan simulasi kegiatan pemilu, " ungkapnya.

    (Hms Lapas Purwokerto)

    jawa tengah banyumas purwokerto lapas purwokerto lapas purwokerto terkini kalapas purwokerto bayu irsahara berita dan informasi lapas purwokerto terkini dan terbaru hari ini sosialisasi pemilu informasi narapidana lapas purwokerto terkini kumpulan berita lapas purwokerto terkini kemenkumham kemenkumham jateng terkini https://purwokerto.address.co.id/wbp-lapas-kelas-iia-purwokerto-ikuti-sosialisasi-pelaksanaan-pemilu
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Lapas Kelas IIA Purwokerto ikuti Apel Awal...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pemilu 2024, WBP Lapas Kelas IIA...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Satlantas Polres Semarang Raih Juara 1 Kinerja Terbaik! Bukti Nyata Layanan Cepat dan Responsif untuk Masyarakat
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo
    Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan

    Ikuti Kami